Jumat, 11 Mei 2012

[Fan Fiction] "It's You, Just You" Chapter 4

Cast: Kim Na Young, Lee Sungmin, Park Eun sa, Choi Ji Hye, Park JiHyeon, Lee Dong Hae, Kim Ryeowook, Kim Yesung, Cho Kyuhyun.
Nb: nanti kalau lagi baca scene Sungmin nyanyi, tolong sambil dengerin lagu “Baby-Baby” yg dibawain Sungmin pas SS2 yaa :) biar kerasa gitu XD.

“Young-aah..” katanya
“Kyuhyun-aah? Ada apa?”
“tidak ada apa2. Hanya mengingatkan saja. Nanti kita ada kegiatan klub. Jangan lupa ingtkan si Ryeowook juga yaa”
“ne.. aku tidak mungkin lupa Kyuhyun-aah.. Oiya..  kau masih ingat kan teman masa kecilku yg dulu pernah aku ceritakan padamu, Lee Sungmin. Ingat?”
“Ohh!! ne... Ne... wae?”
“aku suda bertemu dengannya. Dia sekarang ada disini dan dia akan bergabung dengan klub musik mu”
“jinjja?? Waaah.. syukurlah kalian dipertemukan kembali. Lalu yg mana Sungmin-sshi itu?” Tanya Kyuhyun-aah sambil tersenyum lembut dan melongok ke dalam kelas.
“aaah.. rahasia! Kau akan melihatnya nanti”
“geurae.. kalau begitu,sampaikan padanya, siapkan lagu debut untuk di presentasikan di klub. Yaah itung2 sebagai pembukaan lah.  sampai jumpa nanti.. annyeong..”
“ne..akan aku sampaikan padanya. Annyeong Kyuhyun-aah..”

Aku berjalan masuk kembali ke kelas. Ya, itu tadi adalah Cho Kyuhyun. Ia adalah ketua klub musik. Dia adalah seorang namja yg baik hati, lembut, meskipun kadang  jail juga. Ia adalah teman dekat ku, terutama di klub musik. Ia merupakan teman curhat ku di klub music ini. Aku juga bercerita tentang Sungmin padanya. Ia selalu bersedia mendengarkan semua, cerita dan keluhanku. Ia menghiburku jika aku bersedih dan capek latian bernyanyi. Ia juga selalu mengantarkan ku pulang sehabis kegiatan klub. Bahkan umma, appa dan oppa kenal baik dengannya.  Senyumnya sangat indah. Yaa.. aku sangat senang mempunyai teman seperti dia.

Sesampainya di kelas, aku pun menghampiri bangku Sungmin.
“Sungmin-aah.. kau jadi masuk klub music?”
“ne.. wae?”
“kata ketua klub music disini, Kyuhyun-aah, ia menyuruhmu untuk mempersiapkan lagu debut.”
“Lagu debut? Untuk apa?”
“yah, semacam unjuk bakat masuk klub gitulah. Lagunya boleh apa saja kok”
“geurae.. aku akan segera mencari lagu”
“oke Sungmin-aah.. sampai ketemu  nanti di klub..”
“ne..” bel pun berbunyi, menandakan kami harus memulai pelajaran kembali

Sepulang sekolah, aku, Sungmin dan Ryeowook menuju tempa klub music. Aku dan Sungmin langsung menemui Kyuhyun-aah. Sedangkan wookie, keruang ganti dan melakukan pemanasan.
“Kyuhyun-aah..”
“oh young-aah.. ada apa?”
“ aku perkenalakan. Ini adalah Sungmin yg aku ceritakan tadi. Sungmin-aah.. ini Kyuhyun-aah.. ketua klub music disini.”
“Annyeonghaseo, Lee Sungmin imnida”
“Annyeonghaeso, Cho Kyuhyun imnida. Kau suda mempersiapkan lagunya?”
“ne… tapi bisakah aku meminjam piano?”
“geurae.. pianonya sudah ada di studio music. Segera lakukan pemanasan. 15 menit lagi kita akan mulai.”
“baiklah.. kamsahamnida Kyuhyun-sshi..”

“jadi itu, Lee Sungmin yg kau cari selama ini?”
“ne.. aku tidak menyangka kita akan di pertemukan lagi…”
“aku ikut senang melihatmu bahagia menemukan teman mu yg hilang itu Young-aah..”
“gomawo kyuhyun-aah..”
“cheonmaneyo.. kalo ada apa2, jgn lupa cerita padaku yaa..” kata Kyuhyun sambil mengelus lembut kepalaku. Senyumnya juga tak hilang darinya, menyejukkan hati.

Akirnya kami pun memulai kegiatan klub
“Selamat siang semua.. mari kita memulai kegiatan klub hari ini. Tapi sebelumnya aku perkenalkan anggota baru di klub ini. Silahkan Sungmin-sshi.” Perintah Kyuhyun pada Sungmin
“Ne.. Annyeonghaseo, Sungmin imnida.. saya murid pindahan. Kalian bisa memanggil saya Sungmin. Nice to see yaa”
“Sungmin-ssi, kau sudah mempersiapkan lagu untuk kita?” Tanya Kyuhyun
“ne..”
“baiklah kita sambut penampilan pertama Sungmin-ssi. Beri tepuk tangan meriah..”

Seisi ruangan mulai hening. Suara dentingan piano memenuhi seluruh ruangan.. Alunan lembut ini.. “Baby-Baby” dari 4men.. Suara Sungmin mulai terdengar. Lembut dan menyejukkan hati.. aku tidak menyangka dia bisa menyanyikan lagu selembut ini. Aku dengarkan secara seksama. Pandanganku terfokus padanya. Jantungkku berdegup kencang. Sesaat aku liat, pandangannya mengarah padaku. Aku… terpesona dengan suaranya yg lembut ini..

“niga neomu gomapjanha oh baby
niga neomu yeppeujanha woo
nuneul ttelsuga eobseo nae nunen neoman boyeo
neoman gyesok barabogo sipjanha nan oh jeongmal
nae haru haruga neomu haengbokhaeseo oh baby
ireonnari kkeutnajil ankil modeunge da byeonhaji ankil
niga neomu gomapjanha oh baby
niga neomu yeppeujanha oh oh oh ye
nuneul ttel suga eobseo nae nunen neoman boyeo
neoman gyesok barabogo sipjanha nan oh jeongmal
Oh baby oh oh oh”

Penampilannya berakhir disini.. hening sesaat, lalu tepuk tangan memenuhi seisi ruangan..
“SUIIIT SUIIT!!!” suara siulan beberapa anak di studio
“Kamsahamnida chingudeul..” kata Sungmin
“penampilan yg luar biasa Sungmin-aah.. bolehkah aku memanggilmu begitu?”
“ahh.. cheonmaneyo kyuhyun-ssi.. tidak apa.. panggil saya Sungmin-aah.”
“panggil aku Kyuhyun-aah.. selamat datang di klub musik di SMA KIRIN. Mari kita mulai kegiatan hari ini”

Sungmin turun dari panggung dan menghampiriku
“bagaimana penampilanku??” Tanya Sungmin pada ku
“DAEBAAK!! Sungmin JJANG!!” kata ku padanya
“hahaha kau ini bisa saja!” balas Sungmin sambil mengelus kepalaku. Ia tersenyum lembut padaku.

“yaa! Sungmin-aah!!” tiba suara seorang yeoja terdengar dari belakang. Perlahan yeoja itu pun sudah ada di depan ku dan Sungmin
“Jihyeon-aah! Kau kok disini? Kau pindah kesini? Sejak kapan? Aaahh.. kau tak mengabari aku!”
“hahaha mianhae.. aku sibuk waktu itu.. eh.. dia temanmu?” Tanya jihyeon sambil menunjuk kearahku.
“ah. Ne.. dia temanku dari kecil. Young-aah kenalkan ini temanku saat di luar kota waktu itu.”
“hai.. park Jihyeon imnida” katanya sambil mengulkan tangnnya padaku untuk mengajak bersalaman.”
“hai.. kim na young imnida.” Balasku
“Khaja Sungmin-aah ikut aku. Kita berlatih bersama sambil ngobrol. Aku kangen sudah lama tidak bertemu denganmu!” ajak jihyeon.
“ah tapi aku masi bersama..”
“aaahh.. sudahlah.. aku ingin ngobrol bersama mu. Tidak apa kan young-aah kl Sungmin bersamaku?” pintanya padaku
“n, ne... Ne... gwaenchana..” jawabku datar
“tuh kaah.. khaja Sungmin-ah” tarik tangan Sungmin oleh jihyeon.
“ ye ye ye… Young-aah.. nanti kita pulang bersama ya. Aku akan mengantarmu. Tunggu aku yaa..”
“ne.. annyeong”
“annyeong.. “ kata Sungmin sambil melambaikan tangan. Jihyeon menarik tangannya kencang sekali. Mereka pun pergi.

Apaan sih cewek itu? Menyebalkan! Maen narik orang aja! Orang masi ngobrol juga! Mengganggu saja!
“ada apa young-aah? Wajahmu kelihatannya kesal sekali?” Tanya kyuhyun-aah yg tiba2 muncul. Sepertinya ia heran melihat wajahku yg kesal ini
“aku sebal sama yeoja itu! Jihyeon. Apa2an dia main tarik Sungmin saja? Aku kan sedang ngobrol sama dia! Zzzzz”
“sudah2 biar saja.. dia memang tipikal orang seperti itu. Dia sekelas denganku. Memang kepribadiannya sedikit jelek. Jangan hiraukan dia young-aah”
“aku kesaaal!! Oya, kyuhyun-aah… mian aku tidak bisa pulang bersamamu nati. Sungmin-aah mengajakku pulang bersama.”
“begitu? Baiklahh.. Tapi jangan sebel lagi yaa.. kau jelek kalau marah!” kata Kyuhyun sambil mencubit pipiku.
“yaaa.. kyuhyun-aah jail mu jgn kumat deeh”
“hahahah sudah ayo kita latian bersama!” ajak kyuhyun.

Kami pun latihan bersama sampai jam menunjukkan pukul 5 sore. Kegiatan kami berakhir disini. Kami berkemas. Setelah selesai, aku segera keluar dari ruang latihan. Ternyata Sungmin suda menungguku di depan pintu masuk ruang latihan. Kami berjalan bersama menuju parkiran, masuk ke mobilnya dan kami melesat pergi keluar sekolah.

" Tidak apa nih kau mau mengantarkan ku pulang? "
" gwaenchana.. Aku juga sekalian mau bertemu dengan ahjussi, ahjuma dan yesung hyung. "
" oh begitu rupanya.. Maaf merepotkan "
" oh ya maaf, tadi Jihyeon menarikku "
" gwaenchana. teman lama mu ya? "
" ne.. Suda skitar 1 th tidak bertemu dengannya. Kami dulu juga 1 klub musik di sma kami. Kami juga pernah mementaskan lagu bersama. Aku juga kadang curhat dengannya. Dia benar2 sahabat yang baik.. "
" oh begitu rupanya.. Untung kalian bisa bertemu lagi. Haha "

" young-aah.. Bole aku mengatakan sesuatu? "
" geurae.. Katakan saja.. "
" kau.. Sangat berbeda dengan yang dulu.. kau.. Makin cantik, makin manis.. Aku terpesona saat melihatmu pertama kali. Tapi, Senyum indahmu itu tidak berubah dari yang dulu. Tetap menyejukkan hati.. " kata Sungmin sambil memegang pipiku saat kami berhenti di lampu merah.

Hatiku berdegup kencang tak karuan... Aku terpaku oleh pujian yg d berinya. Apakah ini mimpi?? Tidak! Ini kenyataan. Ini Sungmin yg berbicara. Wajahku serasa memanas dan memerah. Aku sangat amat malu XD. Aku tak mampu menatap matanya.
" ah.. g,gomawo Sungmin-aah.. Kau juga bnyak berubah... Ah Sungmin-aah! Lampunya sudah hijau! "
" oh iya " kata Sungmin yg langsung melepas dekapannya.
Sungmin langsung melaju. Kami isi perjalanan kami dengan pembicaraan seputar skola2 Sungmin dulu, teman2nya dan kami isi dengan canda dan tawa. Meskipun aku masi malu gara2 pujiannya tadi, aku mulai bisa menyesuaikan diri. Hingga akhirnya kami sampai dirumahku.

Tok tok tok
" aku pulang.. "

Seseorang datang membukakan pintu
" ne.. oh.. Youngie.. Eh? Sapa namja ini? " kata umma setelah membuka pintu untuk kami.
" ah.. Ini lee sungmin-sshi.. Tetangga kita dulu umma.. ingat? Yg waktu itu pindah ke luar kota.. "
" ooh!! Ne ne! umma ingat!! Whoaa.. Suda besar kamu rupanya.. Tapi wajahmu tetap saja imut.. " umma memuji Sungmin.
" aahah. Hahaha kamsahamnida ahjumma.. " balas sungmin dengan wajah aegyonya.
" aahhh,.. Kyeopta XD mari masuk. Appa dan yesungie ada di dalam " ajak umma
" ne ne.. Kamsahamnida.. "

Kami pun masuk ke ruang tengah. Disana sudah ada appa dan oppa. Mereka menyambut Sungmin dengan  hangat. Kami mengobrol dengan riang. Umma pergi ke dapur. Aku menyusulnya dan kami kembali dengan pancake yg umma buat tadi siang.
Kami menikmati petang itu dengan riang gembira, santai, dan hangat. Hingga tak terasa hari sudah malam.

" ahjussi, ahjumma, hyung, saya pulang dulu ya hari suda malam. Kan tidak pantas bertamu sampai malam begini "
" ahahahaha.. Gwaenchana.. Laen kali main kesini ya sungmin-aah " kata umma
" iya pasti "
" kalo mau kesini bilang dulu, nanti ahjussi pesankan es krim di super junior cafe " kata appa.
" aduhh.. kok jadi merepotkan begini. Hehehe. Baiklah, saya permisi dulu "
" youngie, antarkan sungmin keluar " pinta oppa.
" mwo? Aku? aahh.. Ne. Ayo Sungmin-aah ku antar sampai depan. " kami keluar bersama sedang yg lain tertawa kecil d belakangku

Sesampainya di depan rumah
" terima kasih untuk hari ini. Mereka menyambutku dengan hangat. Padahal aku pikir karena suda lama tidak bertemu bakalan bnyak diemnya. Trnyata tidak. Mereka malah menyuruh ku cerita pnjang lebar tentang kehidupanku diluar kota. "
" ahahaha.. sejak aku cerita tentang mu pada mereka, mereka antusias sekali menunggumu dtang kemari "
" jinjja? Waaa pantas saja mereka sangat teramat menyambutku. Aku jadi terharu. "
" hahahahaa.. "
" yasuda, aku pulang dulu ya.. Kapan2... boleh kan aku mampir ke sini lagi? Untuk bertemu dengan ahjussi, ahjumma, hyung dan juga dirimu? " tanya nya sambil memegang pipiku. Aku terbelalak melihatnya.
" g, geurae.. Tentu saja.. Kau boleh kesini kpn saja. Aku... Akan menunggumu. "
" oke.. Selamat malam. Nanti langsung istirahat ya.. Maaf membuatmu repot hari ni. Annyeong.. " pamitnya sambil mengelus lembut kepalaku. hati ku berdegup amat kencang seiring kepergiannya.

Akupun masuk ke rumah dengan ekspresi percaya tidak percaya dengan kejadian yg baru saja aku alami.
" yaaa.. Kau kenapa? Mukamu merah padam begitu? Hayoo!! Habis ngapain sama sungmin?? " tanya yesung oppa tiba2.
"aaaaahhhh!!! Oppa!!! " teriakku sambil berlari menujunya dan memeluknya.
" hahaha wae?? Ayo masuk ke kamar. Ceritakan pada oppa. Hahaha. " kami pun masuk kamar. Dan oppa menemaniku bercerita hingga aku tidur terlelap.

*TO  BE  CONTINUED*

Tidak ada komentar:

Posting Komentar